Jenis Kota Berdasarkan Sejarah Berdirinya



Jenis Kota Berdasarkan Sejarah Berdirinya

Kota adalah suatu tempat yang penghunina dapat memenuhi sebagian besar kebutuhan ekonominya dipasar lokal. ciri kota adalah adanya pasar sebaai benteng serta mempunyai sistem hukum tersendiri dan bersifat kosmopolitan.


Tahukah para pembaca sekalian bahwa tidak sedikit kota di dunia yang sudah berumur ratusan bahkan ribuan tahun yang lalu, umur suatu kota dapat kita ketahui berdasarkan sejarah berdirinya kota tersebut. Berikut ini jenis-jenis kota berdasarkan sejarah berdirinya, yaitu :

  1. Kota-kota sebelum masehi, yaitu kota-kota tua yang didirikan kira-kira 2500 ahun sebelum masehi (SM), misalnya, Athena, Roma, Babilonia, dan sebagainya.
  2. Kota-kota abad pertengahan, yaitu kota-kota yang dibangun sekitar abad ke 5 hingga abad ke 10 karena pengaruh kegiatan perdagangan yang mulai ramai, misalnya Genoa dan Venice.
  3. Kota-kota lama di Timur Tengah dan Timur Jauh, yaitu kota-kota yang berdiri akibat pengaruh perdagangan antara bangsa-bangsa eropa, seperti Portugis, Spanyol, kawasan Timur engah, dan Timur Jah, misalnya Bagdad, Damaskus, dan Beijing.
  4. Kota-kota dunia modern, yatu kota-kota yang berkembang pesat akibat kemajuan dibidang ekonomi, transportasi, industri, dan lain-lain, misalnya, Birmingham, Pittsburg, dan Manchester.

Materi Lainnya:

0 Response to "Jenis Kota Berdasarkan Sejarah Berdirinya"

Post a Comment